Artikel berdasarkan tag: Sao Paulo

Gulir ke bawah untuk selengkapnya

Pedang Bermata Dua Itu Bernama "Nutmeg"

Nutmeg adalah sebuah trik sederhana yang dapat mendorong rasa percaya diri pemain. Tapi hal itu juga dapat menjadi pedang bermata dua di atas lapangan.

Bermain Sepakbola Tak Lagi Menyenangkan bagi Ricardo Kaka

Kaka ingin mengikuti karier Zidane.

Pelajaran dari Pensiunnya Rogério Ceni

Rogerio Ceni, seorang kiper yang rajin mencetak gol memutuskan akan pensiun hari ini.

Cahaya yang Meredup dalam Perjalanan Dua Orang Denílson

Denílson yang sempat bersinar bersama Arsenal kini bermain di Timur Tengah, mengikuti jejak Denílson yang lebih tua.

Sang Kaisar yang Jatuh Karena Kehidupan Malam

Awalnya sempat diproyeksikan sebagai pengganti Ronaldo di Inter Milan. Namun, kehidupan malam kemudian menghancurkan karir Adriano. Kembali ke Brasil pun tidak memperbaiki kondisinya. Sang Kaisar telah kehilangan mahkotanya.

Kerusuhan Jelang Pembukaan Piala Dunia

Beberapa jam sebelum pembukaan Piala Dunia digelar, sejumlah massa kembali melakukan unjuk rasa di...

Hubungan Buruk Sao Paulo dan Timnas Brasil

Pertandingan Brasil menghadapi Serbia di Estadio Marumbi tidak membuat warga Sao Paulo bersemangat...