Artikel berdasarkan tag: Vedad Ibisivec

Gulir ke bawah untuk selengkapnya

Melawan Leverkusen yang Belum Kalah, Mampukah Schalke Putus Krisis Kemenangan?

Schalke telah melalui 25 pertandingan Bundesliga terakhir tanpa kemenangan. Misi mereka untuk menang dihadapkan dengan Bayer Leverkusen, salah satu tim di Bundesliga 2020/21 yang belum merasakan kekalahan.

Schalke di Ambang Kebangkrutan Ekonomi dan Moral

Sudah tidak menang dalam 24 pertandingan terakhir Bundesliga, kemalangan Schalke berada di level baru usai direktur olahraga Jochen Schneider memecat direktur teknik Micahel Reschke, menskors dua pemain, serta memutus kontrak Vedad Ibisevic.

Bermain di Maracana, (Sudah) Jadi Kemenangan Bagi Bosnia

Pertandingan antara Argentina melawan Bosnia memang dimenangkan oleh kubu Argentina dengan skor 2-1....