Kisah Nyata Nostalgia Sebenar-benarnya dengan Championship Manager
22 Oct 2017Jika Anda bermain game Championship Manager atau Football Manager, pernahkah Anda terbayang untuk mengunjungi klub yang Anda manajeri dalam game Championship Manager atau Football Manager tersebut?