Artikel berdasarkan tag: China Super League

Gulir ke bawah untuk selengkapnya

Pemain Asing Langsung Rajai Pekan Pertama China Super League

Pemain asing membawa efek positif sepakbola Tiongkok. Dari semua gol yang tercipta di pertandingan pekan pertama, semuanya dicetak pemain asing.

Whatever, Lavezzi!

Ezequiel Lavezzi bebas untuk menentukan takdirnya sendiri sebagai pemain, begitu juga dengan pemain lain.

McKinna: Pemain Australia akan Menginvasi Tiongkok

Lawrie McKinna mengatakan bahwa dalam beberapa tahun ke depan, invasi pemain Australia ke Chinese Super League akan terus bertambah, dan itu tidak bisa dihindari.

Daripada Tiongkok, Terry Lebih Memilih Amerika atau Qatar

John Terry lebih memilih MLS atau Liga Qatar untuk meneruskan karir sepakbolanya dibandingkan harus hijrah ke Chinese Super League (CSL).

Balotelli dan Masa Depan yang Tak Tentu Arah

Performa yang ditunjukan Mario Balotelli musim ini membuat masa depan dirinya tidak pasti setelah Milan dan Liverpool berencana tidak akan menggunakan jasanya musim depan, bagaimana nasib masa depannya Super Mario?

Ketika Sepakbola "Made In China" Mengguncang Dunia

Sepakbola Cina (Tiongkok) hingga saat ini masih belum dianggap sebagai kekuatan besar, jika kita mengacu pada prestasi kesebelasan negaranya.

Alex Teixeira dan Transfer Kelas Dunia yang Ia Kalahkan

Kepindahan Alex Teixeira ke Jiangsu Suning bukan termasuk transfer biasa. Pasalnya, harga yang disepakati kedua tim, Shakhtar Donetsk dan Jiangsu, sudah terhitung cukup tinggi.

Laju Kencang Jiangsu Suning, Alex Teixeira Ditransfer Seharga 50 Juta Euro!

Bakat istimewa gelandang Shakhtar Donetsk, Alex Teixeira membuatnya diincar Chelsea dan Liverpool, Tapi nyatanya, hari ini (5/2) pemain berusia 26 resmi hijrah ke Jiangsu Suning.

Yaya Touré Pun Mungkin Akan Hijrah ke Tiongkok

Yaya Touré diperkirakan bakal hengkang ke Liga Cina, ada tiga kesebelasan asal Cina yang mengincar pemain 32 tahun ini.

Datangkan Jackson Martínez, Guangzhou Evergrande Pecahkan Rekor Transfer CSL

Seperti yang dikutip dari akun twitter resmi Guangzhou, Jackson Martinez telah resmi bergabung dengan Guangzhou Evergrande dengan perkiraan biaya transfer yang mencapai 42 hingga 45 juta Euro.